Sekilas event ACEF
ACEF (Arraniry Chemistry Education Fair) merupakan agenda terakbar yang diselenggaran oleh prodi pendidikan kimia dalam rangka memperingati dies natalis / hari lahir prodi pendidikan kimia, biasanya acara ini menampilkan bakat-bakat dan kesenian dari mahasiswa-mahasiswi prodi pendidikan kimia, tidak hanya itu lho acara ini juga melibatkan siswa-siswi baik di jenjang SMA/sederajat maupun tingkat SD dengan berbagai perlombaan, diantaranya lomba cerdas cerma (LCC), lomba pidato dan olimpiade kimia. Nah biasanya juga diadakan perlombaan bola voli, futsal antar leting dan juga alumni. Selain itu, hal terbaiknya ialah selalu diadakan malam puncak ACEF, di mana pada malam ini dosen, alumni maupun mahasiswa aktif prodi pendidikan kimia ikut serta dalam memeriahkan malam puncak ACEF. Pada malam puncak akan diumumkan nominasi-nominasi pemenang dari berbagai lomba plus mahasiswa terbaik kimia lho. Jadi, untuk kamu adek-adek maba terus bergabung bersama rekan2 kamu ya juga bersahabat dengan senior2 kamu juga, persiapkan diri kalian juga dalam berkompetisi bersama senior kamu mudah2an kamu juara di ACEF nanti ya?
Buat adek2 yang mau lihat album foto ACEF 2017, visit aja link ini
https://photos.app.goo.gl/jnTqfX77EkwxXaHr1
0 komentar:
Posting Komentar